Search

PM Malaysia Mahathir Mohamad Mengundurkan Diri, Apa yang Terjadi Selanjutnya? - Kompas.com - KOMPAS.com

KOMPAS.com - Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad telah mengirimkan surat pengunduran diri kepada Raja Malaysia Sultan Abdullah.

Surat pengunduran diri itu dikirimkan pada Senin pukul 13.00 (24/2/2020) waktu setempat.

Kantor Mahathir resmi mengonfirmasi pengunduran diri Perdana Menteri berjuluk Dr M ini, demikian melansir Malaysia Kini.

Berikut terdapat daftar pertanyaan dan jawaban seputar pengunduran diri Perdana Menteri di Malaysia seperti melansir The Star:

1. Apa yang terjadi dengan surat pengunduran diri dari Perdana Menteri kepada Raja?

Raja harus menerima atau menolak surat pengunduran diri dari Perdana Menteri.

Baca juga: PM Malaysia Mundur, Mahathir Mohamad Trending di Twitter Indonesia

2. Apa yang terjadi ketika Perdana Menteri mengundurkan diri?

Kabinet dibubarkan segera karena Perdana Menteri dan Kabinet memiliki tanggung jawab bersama.

Yang Dipertuan Agung harus menunjuk PM baru, baik untuk permanen atau sementara.

Tidak ada jangka waktu bagi Raja untuk melakukannya.

Let's block ads! (Why?)


https://news.google.com/__i/rss/rd/articles/CBMigQFodHRwczovL3d3dy5rb21wYXMuY29tL3RyZW4vcmVhZC8yMDIwLzAyLzI0LzIwMzAwMDM2NS9wbS1tYWxheXNpYS1tYWhhdGhpci1tb2hhbWFkLW1lbmd1bmR1cmthbi1kaXJpLWFwYS15YW5nLXRlcmphZGktc2VsYW5qdXRueWHSAYEBaHR0cHM6Ly9hbXAua29tcGFzLmNvbS90cmVuL3JlYWQvMjAyMC8wMi8yNC8yMDMwMDAzNjUvcG0tbWFsYXlzaWEtbWFoYXRoaXItbW9oYW1hZC1tZW5ndW5kdXJrYW4tZGlyaS1hcGEteWFuZy10ZXJqYWRpLXNlbGFuanV0bnlh?oc=5

2020-02-24 13:30:00Z
52782054611909

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "PM Malaysia Mahathir Mohamad Mengundurkan Diri, Apa yang Terjadi Selanjutnya? - Kompas.com - KOMPAS.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.