"Ada empat inisiatif Merdeka Belajar yang akan kita laksanakan, empat jenis kebijakan perubahan yang sangat penting," kata Nadiem di Rapat Koordinasi Dinas Pendidikan Provinsi dan Kabupaten/Kota se-Indonesia, di Hotel Bidakara, Jl Jenderal Gatot Subroto, Tebet, Jakarta Selatan, Rabu (11/12/2019).
Ini adalah perubahan yang dijalankan Nadiem. Dia sadar, perubahan ini bakal menemui tantangan namun harus tetap dijalankan. "Ini adalah ronde pertama merdeka belajar. Tidak ada perubahan yang nyaman-nyaman saja, semua perubahan itu pasti ada tantangannya," kata Nadiem.
Berikut adalah empat perubahan yang digulirkan Nadiem:
https://news.google.com/__i/rss/rd/articles/CBMibGh0dHBzOi8vbmV3cy5kZXRpay5jb20vYmVyaXRhL2QtNDgxODU3Ni90ZXJtYXN1ay1oYXB1cy11amlhbi1uYXNpb25hbC1pbmktNC1wZXJ1YmFoYW4teWFuZy1kaWd1bGlya2FuLW5hZGllbdIBAA?oc=5
2019-12-11 07:27:56Z
52781939582616
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Termasuk Hapus Ujian Nasional, Ini 4 Perubahan yang Digulirkan Nadiem - detikNews"
Post a Comment